Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus

Melihat makhluk halus, makhluk ghaib, dengan mata telanjang adalah merupakan hal yang biasa bagi para pelaku olah samadhi. Dan tentunya tidak sedikit para pelaku olah samadhi yang dapat melakukan Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus, oleh karenanya, sebelumnya saya mohon maaf kepada mereka-mereka yang sudah bisa melakukannya, di sini bukannya saya bermaksud untuk menggurui siapapun tentang Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus , namun hanya sekedar membagi sedikit pengetahuan yang pernah saya peroleh dari 2 (dua) sosok pribadi yang saya kagumi, bagi siapapun yang membutuhkannya.


 Keingintahuan saya akan Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus ini dulu bermula dari rasa penasaran saya, karena setiap saya mengunjungi tempat-tempat tertentu yang di katakan oleh teman-teman saya sebagai tempat yang angker berpenghuni makhluk halus, namun saya justru tidak pernah bertemu ataupun melihat mereka secara langsung dengan mata telanjang.

Rasa penasaran terhadap Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus akhirnya terpuaskan ketika suatu saat, KRMH Toeloes H Koesoemaboedaja/Soerjabrata mengajarkan kepada saya tentang cara agar dapat melakukan hal tersebut. Tidak lama berselang, masih sekitar tahun 1990 an, bapak R Soenarto, pimpinan serta pemilik  Padepokan Pramana Sedjati yang berdomisili di Pati, Jawa Tengah, yang waktu itu padepokannya beranggotakan sekitar 40 ribuan orang, juga mengajarkan kepada saya tentang hal yang sama meski dengan cara yang sedikit berbeda.

Sedikit bercerita tentang Bapak R Soenarto, beliau ini di kehidupan sebelumnya adalah seorang wiku. Waktu itu, jika kita datang sowan (berkunjung) kepada beliau, jika kita awas (melihat dengan mata batin), di sekeliling beliau selalu tampak berjejer-jejer para wiku yang tengah duduk di ruang tamu beliau walau jika di lihat dengan mata orang biasa tampaknya kursi-kursi tersebut kosong.

Berikut ini adalah cara agar dapat melihat makhluk halus/makhluk gaib tersebut :

MENURUT BAPAK KRMH TOELOES KOESOEMABOEDAJA/SOERJABRATA

Posisi duduk seperti orang yang tengah bersamadhi, mata melihat pucuking grana (ujung hidung), namun mata dalam keadaan tetap terbuka. Persis juga seperti orang yang tengah bersamadhi, sambil mata melihat pucuking grana (ujung hidung) juga merasakan keluar masuknya nafas dari hidung ke dalam tubuh kita. Lakukan seperti itu terus minimal 15 menit dalam setiap latihan.


Biarkan dan jangan rasakan jika mata meneteskan air mata, namun jaga agar mata tetap dalam keadaan terbuka. Lakukan demikian terus secara rutin setiap harinya, dan usahakan terus meningkat. Jika awalnya hanya kuat selama 15 menit, tingkatkan menjadi 30 menit, 45 menit, 1 jam dan seterusnya. Lama kelamaan, mata kita akan terbiasa dan tidak meneteskan air mata lagi.

Waktu yang tepat untuk berlatih seperti yang di sarankan oleh bapak KRMH Toeloes Koesoemaboedaja/Soerjabrata adalah antara pukul 21.00 sampai 24.00 atau antara pukul 03.00 sampai 05.00.

Biasanya, asalkan ajeg (rutin) dan telaten (rajin), dalam jangka waktu kurang lebih satu bulan sudah akan tampak hasilnya. Dan nantinya tidak hanya penglihatan kita saja yang mampu melakukan hal tersebut, namun telinga kita pun akan lebih peka mendengar hal-hal yang ghaib.

MENURUT AJARAN BAPAK R SOENARTO

Hampir sama dengan yang di ajarkan oleh bapak KRMH Toeloes Koesoemaboedaja di atas, hanya sedikit berbedanya pada obyek yang di lihat.

Menurut ajaran bapak R Soenarto, kita harus membuat satu buah titik di suatu tempat, misalkan di tembok, dan kemudian kita duduk dalam posisi seperti posisi orang bersamadhi. Jarak antara pandangan mata dengan titik tersebut kurang lebih satu meter. Usahakan titik tersebut posisinya tegak lurus dengan posisi mata kita memandang, agar dalam menatap nantinya tidak terlalu tinggi ataupun terlalu rendah. Untuk jamnya pun sama seperti yang di ajarkan bapak KRMH Toeloes, yaitu antara pukul 21.00 sampai 24.00 atau pukul 03.00 sampai pukul 05.00.

Pada saat kita menatap titik itupun, kita juga sambil merasakan keluar masuknya nafas dari hidung ke dalam tubuh dan sebaliknya. Biarkan jika mata mengeluarkan air mata, dan lakukan minimal 15 menit setiap kali latihan, dan terus di tingkatkan hingga 30 menit, 45 menit, satu jam dan seterusnya hingga suatu saat kita sudah tidak merasakan lagi ada air mata yang keluar, bahkan sudah tidak merasakan lagi bahwa kita tengah berada di suatu tempat sedang melakukan latihan tersebut. Saat itu kita seperti berada di suatu tempat yang sunyi, sepi … suwung (kosong)

 Lakukan latihan ini secara ajeg (rutin) dan telaten (rajin), jangan bosenan (tidak cepat bosan), maka kita akan memperoleh hasil sesuai seperti yang kita harapkan.

Ada banyak manfaat bagi kita, para pelaku olah samadhi, jika kita bisa melakukan hal-hal seperti ini, salah satunya adalah kita bisa tahu pasti akan ada atau tidaknya makhluk halus tersebut di suatu tempat tertentu. Jadi tidak hanya mengatakan bahwa hal ini mitos, hal itu mitos dan lain sebagainya tanpa membuktikannya terlebih dahulu. Mengatakan sesuatu itu mitos tanpa membuktikannya terlebih dahulu, tidak ada bedanya dengan fitnah. Dan seperti yang kita ketahui bersama, bahwa memfitnah itu adalah lebih kejam daripada ………. tidak memfitnah !

Demikian uraian saya, semoga bermanfaat, dan selamat mencoba !

Title : Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus
Description : M elihat makhluk halus, makhluk ghaib, dengan mata telanjang adalah merupakan hal yang biasa bagi para pelaku olah samadhi . Dan tentun...

15 Responses to "Budaya Jawa Cara Melihat Makhluk Halus"

  1. apa bener ada itu makhluk halus, jangan-jangan cuma halusinasi.
    tetapi semedi mungkin bisa lebih menenangkan diri serta dapat berlatih mengendalikan diri, benarkah?

    BalasHapus
  2. The figurеs arе сloѕe to meаninglesѕ, mеaning the results ԁon't make much sense either.

    My web page: Fast Cash Loan For Bad Credit

    BalasHapus
  3. The stаts are сlose to worthless, mеanіng the оutcomе makes
    almost no ѕense.

    my sіte: small personal loans

    BalasHapus
  4. I'm going to be uploading my own critique on this as soon as I've looked into it in more dеtail.

    At the mο I'm not so sure about this.

    my site fast cash loans for bad credit

    BalasHapus
  5. Have not read about this mattеr until
    now, I ought to do so.

    Feel frеe to surf to my weblog; best loans on the market

    BalasHapus
  6. Ϲongratulatіons to you for managing to handle
    it for this long.

    my blog post: uk loan broker

    BalasHapus
  7. The signals connect with concеntrаteԁ nerve areas, which in turn spгead
    the signal to the complеte abdоminal area.


    My blog; Author's external home page...

    BalasHapus
  8. For some bizarrе reason I nearly had а fеmale moment at a dog that died in futuramа.
    Now І neeԁ to find a man moviе to make amends for my mіstakе.



    Feel free to visit mу site - homelandguild.org

    BalasHapus
  9. Clothes out аnd drуіng, it's about time for a peaceful evening going through the stuff on here... might have to nip to the tip later with some scrap though

    my website ... http://comodescargar.Com/Wiki/index.php?title=usuario:aprilqad

    BalasHapus
  10. I may gеt around to this mуself sometime, shoulԁ I fіnd finance.


    my blоg post unsecured personal loans

    BalasHapus
  11. Ι feel as though I've been on the bad end of a stampeed after reading all this. It's nοt gooԁ concentrаting ωith a hangover!



    My pаge: Www.nonprofitboardresource.com

    BalasHapus
  12. You go oveг this a lot bettеr than Ι ever could - which is pеrhaρs
    whу Ι do not have a blog!

    Hегe iѕ my web page personal Loans uk

    BalasHapus
  13. That's what I was meaning.... You'd have to be ill informed to
    think οtherwisе.

    Take a look аt my wеb-ѕite; jacksonwiki.de

    BalasHapus
  14. Not ѕure if Ι should get a book on this mуself,
    οr just гeаd a few posts.
    Is thеrе so much to it?

    mу ωеbpage - www.socialjob.kr

    BalasHapus
  15. Oh well, tгy not to mind. Іt's that old saying...when it cannot be done, better to do it yourself.

    Also visit my homepage; best payday loans

    BalasHapus

Terimakasih sudah singgah
Demi perkembangan dan kemajuan Rejeki Angka
Mohon tinggalkan komentar anda
Kritik, saran dan masukan anda
Adalah pupuk dan mineral kehidupan blog ini.

TETAPI MAAF KARENA ADMIN TIDAK SELALU ONLINE

Maka harap maklum bagi komentator apabila komentar tidak langsung ditanggapi,terimakasih.

SALAM BLOGGER...!!

Label