Istilah-istilah Dalam Komputer dan Internet

Pada zaman sekarang komputer dan internet  mungkin bukan berupa kebutuhan sekunder lagi melainkan sudah menjadi kebutuhan primer (apalagi untuk para blogger) ,seiring dengan perkembangan zaman, komputer sekarang sudah dalam bentuk berbagai macam dan jenis.


Istilah dalam dunia komputer ini ,apalagi bila sist dan bro bersekolah / kuliah / kerja di dalam bidang ini, apa anda tidak malu jika ditanya hal-hal sepele tapi sebenarnya sulit untuk dimengerti.
Berikut ini ada beberapa Istilah-istilah  Komputer & internet :
  1. atachment = lampiran
  2. bandwidth = lebar pita
  3. connection = sambungan
  4. collission = tabrakan data
  5. database = pangkalan data, basis data
  6. device = perangkat
  7. interferensi = gangguan signal
  8. install = instalasi pasanginstall = instalasi pasang
  9. interface = antarmuka
  10. keyword = kata kunci
  11. network = jaringan
  12. internet service provider(ISP) = penyelenggara jasa internet
  13. action button = tombol tindak, tombol aksi
  14. administration = administrasi
  15. apply = terapkan
  16. buffer = penyangga
  17. convert = ubah
  18. krack = rengkah
  19. content = isi
  20. domain name server = server nama ranah; peladen nama ranah
  21. Local-Area Network (LAN) = komputer yang terhubung berada pada tempat yang berdekatan secara gografis
  22. Wide-Area Network (WAN) = komputer yang terhubung berada pada tempat yang berjauhan dan dihubungkan dengan line telepon atau gelombang radio
  23. Topologi = pengaturan keterhubungan antar sistem komputer. Terdapat bermacam-macam topologi seperti bus, star, dan ring
  24. Protokol = protokol mendefinisikan sekelompok aturan dan sinyal yang digunakan oleh komputer pada jaringan untuk berkomunikasi
  25. NIC = NIC (network interface card) adalah expansion board yang digunakan supaya komputer dapat dihubungkan dengan jaringan. Sebagian besar NIC dirancang untuk jaringan, protokol, dan media tertentu. NIC biasa disebut dengan LAN card (Local AreaNetwork Card)
  26. Backbone = Backbone adalah saluran atau koneksi berkecepatan tinggi yang menjadi lintasan utama dalam sebuah jaringan
  27. Bandwidth = Bandwidth menunjukan kapasitas dalam membawa informasi
  28. Bridge = Bridge adalah peranti yang meneruskan lalu lintas antara segmen jaringan berdasar informasi pada lapisan data link
  29. DNS = DNS (domain name sistem) adalah sistem yang menerjemahkan domain Internet
  30. Fast Ethernet = Fast Ethernet seperti Ethernet biasa, namun dengan kecepatan transfer data yang lebih cepat, sampai dengan 100 mbps. Ethernet ini juga disebut 100BaseT
  31. Gateway = Istilah gateway merujuk kepada hardware atau software yang menjembatani dua aplikasi atau jaringan yang tidak kompatibel, sehingga data dapat ditransfer antar komputer yang berbeda-beda. Salah satu contoh penggunaan gateway adalah pada email, sehingga pertukaran email dapat dilakukan pada sistem yang berbeda
  32. Host = sistem komputer yang diakses oleh pengguna yang bekerja pada lokasi yang jauh. Biasanya, istilah ini digunakan jika ada dua sistem komputer yang terhubung dengan modem dan saluran telepon
  33. ISDN (Integrated Services Digital Network) = standard komunikasi internasional untuk pengiriman suara, video dan data melalui line telepon digital atau telepon kawat biasa. ISDN mempunyai kecepatan transfer data 64 Kbps
  34. Protokol TCP/IP = yang memungkinkan hubungan antara host dengan jaringan dan antara router dengan router atau dapat pula digunakan untuk hubungan serial antara 2 system
  35. Repeater = Suatu perangkat yang dipasang di titik-titik tertentu dalam jaringan untuk memperbarui sinyal-sinyal yang di transmisikan agar mencapai kembali kekuatan dan bentuknya yang semula, guna memperpanjang jarak yang dapat di tempuh. Ini di perlukan karena sinyal-sinyal mengalami perlemahan dan perubahan bentuk selama transmisi
  36. Router = Suatu perangkat yang berfungsi menghubungkan suatu LAN ke suatu internet working/WAN dan mengelola penyaluran lalu-lintas data di dalamnya. Routing : Proses dari penentuan sebuah path yang di pakai untuk mengirim data ke tujuan tertentu
  37. RJ-45 (Registered Jack-45) = konektor delapan kabel yang biasanya digunakan untuk menghubungkan komputer ke sebuah local-area network (LAN), khususnya Ethernets. Konektor RJ-45 mirip dengan konektor RJ-11 yang digunakan dalam koneksi telepon, tetapi lebih besar
  38. Server = Suatu unit yang berfungsi untuk menyimpan informasi dan untuk mengelola suatu jaringan komputer.komputer server akan melayani seluruh client atau worstation yang terhubung ke jaringannya
  39. UTP (Unshielded Twisted Pair) = jenis kabel yang terdiri dari dua kawat tak terbungkus yang berpilin
  40. VPN (virtual private network) = koneksi internet pribadi yang aman dan terenkripsi untuk menjamin bahwa hanya pengguna yang berhak yang dapat mengaksesnya dan trasfer data yang dilakukan tidak dapat diganggu
  41. Internet (kependekan dari interconnection-networking) = secara harfiah ialah sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar Internet Protocol Suite (TCP/IP) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia


  • account = akun
  • admin = administrator
  • bookmarks = tandai, beri markah, markah buku
  • broadband = pita lebar, jalur lebar
  • browser = peramban, penjelajah
  • bulletin board = papan buletin
  • captcha = pemeriksaan keamanan untuk menghindari spam otomatis
  • carbon copy/cc (e-mail) = tembusan
  • chat = obrol, obrolan, rumpi
  • crash = bertabrakan (biasa untuk perangkat lunak/keras bermasalah)
  • collission = tabrakan data
  • connection = sambungan
  • copy = salin, kopi, ganda
  • cut = potong
  • cyberspace = dunia maya
  • database = pangkalan data, basis data
  • delete/del = hapus
  • domain = ranah
  • download = unduh, ambil data, muat turun
  • edit = sunting, ubah
  • e-mail = imel, ratel / surel / surat-e (surat elektronik), posel (pos elektronik), surat digital
  • forward/fwd (e-mail) = terusan
  • hacker = peretas, pemodifikasi data, perusak sistem
  • home = beranda
  • homepage = laman
  • hosting = hosting
  • interferensi = gangguan signal (berkaitan dengan sinyal nirkabel)
  • install = instalasi, pasang
  • interface = antarmuka
  • lag = lambat
  • link = taut, kait, pautan, pranala
  • load = muat
  • login / log on = log masuk, masuk log, lihat sign in
  • logout / log off = log keluar, keluar log, lihat sign out
  • network = jaringan
  • newsgroup = kelompok warta, kelompok diskusi
  • mailing list = milis, senarai, forum ratel
  • network = jaringan
  • networking = jejaring
  • offline = luring (luar jaringan), tidak terhubung, terputus
  • online = daring (dalam jaringan), terhubung, tersambung
  • passphrase = frasa sandi, kalimat sandi
  • password = kata sandi
  • paste = tempel, rekatkan
  • preview = pratayang, pratonton, pratilik
  • internet service provider = penyelenggara jasa internet
  • save = simpan
  • scan = pindai
  • setting = pengaturan
  • server = peladen
  • share / sharing = berbagi
  • sign in / sign on = catat masuk, lihat login
  • sign out / sign off = catat keluar, lihat logout
  • site = situs
  • surfing = berselancar, selancar maya
  • update = pemutakhiran, pembaruan
  • upload = unggah, muat naik
  • user = pengguna
  • username = nama pengguna
  • virtual reality = realitas maya
  • webpage = halaman web
  • website = situs web
  • wireless = nirkabel
    Sekian dari saya semoga bermanfaat bagi sist and bro
    Salam Blogger....!!

    Title : Istilah-istilah Dalam Komputer dan Internet
    Description : Pada zaman sekarang komputer dan internet   mungkin bukan berupa kebutuhan sekunder lagi melainkan sudah menjadi kebutuhan primer (apalag...

    8 Responses to "Istilah-istilah Dalam Komputer dan Internet"

    1. mantaf mas bro, komplit istilah-istilah komputernya, jadi semakin tau. trims yaa...
      kunjungan balik mas bro http://cherylaghniads.blogspot.com/

      BalasHapus
      Balasan
      1. terimakasih kunjungannya gan,..oke ke TKP..!!

        Hapus
    2. MET MLM SOBAT trmkasi banyak genk tlah berbagi ilmunya.

      BalasHapus
      Balasan
      1. selamat malam juga gan, terimakasih sudah mampir..salam blogger

        Hapus
      2. sma2 sob met pgi mnjlng siang. met aktivitas'y sob sukses buat anda sob

        Hapus
    3. Balasan
      1. selamat pagi..
        terimakasih kunjungannya sob..
        salam blogger

        Hapus
    4. I don't even understand how I stopped up right here, however I thought this put up was good. I don't rеalіze who yоu might be hоwever сertainly you are going to a famous blоggеr in case you are not already.
      Chеers!

      Feel free to vіsit my ѕite ...
      best cheap earphones

      BalasHapus

    Terimakasih sudah singgah
    Demi perkembangan dan kemajuan Rejeki Angka
    Mohon tinggalkan komentar anda
    Kritik, saran dan masukan anda
    Adalah pupuk dan mineral kehidupan blog ini.

    TETAPI MAAF KARENA ADMIN TIDAK SELALU ONLINE

    Maka harap maklum bagi komentator apabila komentar tidak langsung ditanggapi,terimakasih.

    SALAM BLOGGER...!!

    Label